Sabtu, Juli 27, 2024
spot_imgspot_img

FAKTA TERBARU

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Klinik Pratama Al Mujahidin

Advertisementspot_imgspot_img
Advertisementspot_imgspot_img

Gunungkidul (Fakta9.com)_ _//Peletakan batu pertama pembangunan klinik Al-Mujahidin di Kalurahan Logandeng, Playen, Gunungkidul, dilaksanakan pada Minggu, (06/08/2023).

Klinik dibangun tepat berada di depan Masjid Asrama Putri MBS AL Mujahidin.

Dr. H. Khoirudin Bashori, M.Si dalam acara tersebut menyampaikan pesan dari Dahlan Iskan, bahwa ada kegagalan dibalik kesuksesan seseorang.


Baca juga : Pak Lurah Ngantuk, Mobil Mazda Terbalik di Jalan Nglipar – Wonosari


“Dahkan Iskan, Menteri BUMN di era SBY dulu, saya ingat beliau pernah menyampaikan bahwa berhasil itu berawal dari tertipu. Kalau belum tertipu, cepat-cepatlah tertipu, agar saat sudah jadi orang besar tidak tertipu,” kata beliau.

Saat mendampingi anak dalam merangkak menggapai keberhasilan, perlu adanya dukungan penuh dari orang tua.

“Juga dibarengi dengan kemampuan agama, moral, atau yang sering disebut dengan karakter. Ini yag mampu membawa anak kepada kesuksesan. Karena ketika karakternya kuat, mentalnya kuat, maka anak-anak itu akan tahan dengan berbagai macam problematika kehidupan. Sehingga mampu menggapai kesuksesan,” tambah Khoirudin Bashori.

Baca juga : Mahasiswa UMBY Berikan Inovasi dan Cara Pemasaran Optimalisasi Produktifitas UMKM Susu Kambing


Dengan adanya kegiatan kajian rutin yang akan dilaksanakan rutin satu bulan sekali, diharapkan mampu menjalin silaturrahmi antara orang tua/wali dengan pihak sekolah dan MBS Al Mujahidin. Agar keduanya mampu bersinergi untuk menciptakan siswa-siswi, santriwan/santriwati yang berakhlak mulia dan berkarakter.


 

Advertisementspot_img
Advertisementspot_img

FAKTA TERBARU

Advertisementspot_img
Advertisementspot_img

BACA JUGA